Jakarta - Minum kopi paling enak 'ditemani' gorengan manis. Ada pisang goreng wijen, kue keranjang goreng tepung, hingga lumpia pisang yang nikmat. Cek resepnya!
Galeri Resep
10 Resep Gorengan Manis Buat Teman Ngopi, Rondo Royal hingga Pisgor Wijen
Minggu, 23 Jan 2022 07:30 WIB

Jelang Imlek, kue keranjang mulai banyak ditawarkan. Selain dimakan langsung, kue manis legit ini juga enak saat dibalut tepung lalu digoreng hingga garing. Membuatnya tak sulit, intip resepnya di sini. Foto: iStock