3. Mana yang lebih menyehatkan?
![]() |
Dilansir dari zenbasil.com (12/02), dalam salah satu podcast, Dr. Gundry, dokter bedah jantung, menyarankan untuk menghindari makanan yang mengandung lektin ketika melakukan diet. Dr. Gundry juga mengungkapkan bahwa chia seed mengandung lektin. Karenanya konsumsi biji chia bisa diganti dengan biji selasih.
Meskipun terdapat sedikit perbedaan namun kedua bijian ini memiliki manfaat bagi tubuh jika dikonsumsi sewajarnya. Kedua biji ini kaya akan antioksidan yang mampu membantu meregenerasi sel dan mengurangi kerusakan pada sel tubuh.
Selain itu kandungan mineral, serat, dan protein kedua bijian ini mampu memberikan efek kenyang dan membantu dalam pengelolaan berat badan. Tak heran jika kedua biji bijian ini seringkali menjadi menu makanan saat diet, terutama diet penurunan berat badan.
(aqr/odi)