Makanan Sehat dan Lokal Jadi Tren 2020

e-Flash

Makanan Sehat dan Lokal Jadi Tren 2020

Syifa Nurjannah / Rizal Kurniadi - detikFood
Kamis, 09 Jan 2020 12:00 WIB

Makanan di Indonesia selalu mengikuti tren setiap tahunnya. Menurut Chef Chandra Yudasswara makanan sehat dan sustainable food akan menjadi tren di tahun 2020. Meski begitu, ada satu makanan yang tidak akan bisa menggeser lidah orang Indonesia yaitu nasi goreng.

Embed Video
Hide Ads