Tumisan tahu dipadu dengan telur dan bunga bawang ini gurih segar. Cocok jadi pilihan lauk di akhir bulan. Meski sederhana rasanya gurih mantap.
Meskipun murah, tahu merupakan sumber protein nabati yang menyehatkan. Ada beragam jenis tahu di pasaran. Sebaiknya pilih yang berkualitas baik tanpa bahan tambahan.
Tahu umumnya digoreng, ditumis dengan sayuran atau dibuat gulai dan semur. Jika ingin menambah nutrisi tahu, padukan dengan telur dan bunga bawang sebagai sayurnya.
Seperti resep pembaca detikfood Atika Pertiwi Sumarsono yang menumis tahu dengan telur dan bunga bawang ini. Ikuti langkah pembuatan dan tips untuk membuat lauk enak, murah dan menyehatkan ini.
Resep Tumis Tahu Bunga Bawang
Total Waktu Penyajian : | 30 | Menit |
Untuk Penyajian : | 4 | Porsi |
Judul Resep : | Tumis Tahu Bunga Bawang | |
Kategori : | lauk | |
Masakan : | tahu | |
Durasi Persiapan : | 15 | Menit |
Durasi Masakan : | 15 | Menit |
Total Durasi : | 30 | Menit |
Bahan : |
|
Cara Membuat : |
|
![]() |
Tips:
1. Tahu putih yang cocok untuk tumisan adalah jenis tahu putih yang bagus. Kokoh bentuknya tetapi teksturnya lembut.
2. Sebelum diolah cuci tahu dengan air hangat hingga lendirnya hilang lalu tiriskan.
3. Bunga bawang atau blalo banyak dijual di pasar dan tukang sayur. Bentuknya panjang dengan ujung berbunga. Batang ini rasanya segar renyah dengan aroma sedap bawang.
Simak Video "Masak Masak: Kreasi Tahu Sutera dengan Daging Sapi Giling"
[Gambas:Video 20detik]
(odi/odi)