Tidak semua makanan sehat bisa dimakan bersama-sama. Salah-salah nutrisi keduanya justru akan hilang. Dilansir dari timesofindia (22/1/17) , inilah beberapa kombinasi makanan yang punya lebih banyak efek negatif pada tubuh menurut Dr Manish Tiwari, spesialis sistem pencernaan.
1. Soda dan keju
|
Foto: iStock
|
2. Pisang dan susu
|
Foto: iStock
|
Pisang menyebabkan keasaman di perut dan mengentalnya susu, membuatnya sulit dicerna. Beberapa orang juga tidak dapat mencerna susu karena kekurangan enzim laktase. Makanlah mereka di dua waktu yang berbeda.
3. Makan buah setelah makan
|
Foto: iStock
|
4. Minum air saat makan
|
Foto: iStock
|
Jaga jarak untuk minum paling tidak 30 menit setelah makan. Hal ini akan membantu penyerapan nutrisi sesuai dengan yang dibutuhkan oleh tubuh.
5. Minum teh setelah makan
|
Foto: iStock
|
Halaman 2 dari 6

KIRIM RESEP
KIRIM PENGALAMAN