Tokyo Banana World mengeluarkan rasa baru dengan ciri khas Jepang. Dalam sponge cake ini ada pemakaian green tea.
Hot pot terkenal dengan kuah hangat yang lezat. Tapi seorang pria justru berupaya memuat alat untuk meniriskan kuah tersebut.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Berikut 3 berita terpopuler Detikfood pada Senin (23/10).
1. Matcha Cake baru dari Jepang
|
Foto: Istimewa
|
Matcha Cake dari Ginza merupakan produk ke-6 dari deretan "Ginza Cake" pada Tokyo Banana World. Produk tersebut merupakan rasa Jepang ke-3 yang diluncurkan Tokyo Banana World dalam sejarahnya selama 26 tahun.
Baca juga: Setelah Tokyo Banana, Kini Ada Matcha Cake Oleh-oleh Baru Khas Jepang
|
Foto: Istimewa
|
Ia membuat pot dengan penyaring (drainer) di bagian atasnya. Sehingga setelah semua makanan di dalam pot matang, maka penyaring terangkat dan meniriskan supnya.
Baca juga: Petani Ini Habiskan Rp 4 Milyar Bikin Hot Pot yang Bisa Tiriskan Air Sendiri!
3.
|
Foto: Istimewa
|
Kabarnya membuat rasa ramen mirip gamjatang atau sup tulang babi khas Korea. Tentu dengan tambahan ramen atau mie yang lembut lentur.
Baca juga: Tambahkan Bahan Rahasia Ini Agar Ramen Instan 100 Kali Lebih Enak

KIRIM RESEP
KIRIM PENGALAMAN