Tanggal tua di libur panjang tetap bisa bikin spaghetti enak. Meskipun hanya dipadukan dengan terong dan tomat, rasanya juicy segar. Bikin yuk!
Spaghetti merupakan jenis pasta paling populer. Karena bentuknya mirip mie, jadi mudah dipadukan dengan aneka bahan dan bumbu. Biasanya dipadukan dengan daging cincang dan daging olahan. Padahal spaghetti juga enak dipadukan dengan aneka sayuran.
Tomat dan terong merupakan sayuran yang paling sering dipadukan dengan pasta. Kedua sayuran ini memang populer di Italia. Tetapi kedua sayuran tersebut juga punya tekstur yang juicy dan empuk. Apalagi terong bisa memberi tekstur mirip daging.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Baca juga: Baked Spaghetti yang Sedang Hits Ada di 5 Tempat Ini
Buat tanggal tua, spaghetti sayuran ini bisa jadi pilihan. Selain lebih murah juga lebih segar dan menyehatkan. Sedikit tambahan keju saja bisa membuat spaghetti ini gurih enak. Kalau mau meracik sendiri, simak resep berikut ini.
![]() |
Total Waktu Penyajian : | 30 | Menit |
Untuk Penyajian : | 4 | Porsi |
Judul Resep : | Resep Spaghetti Saus Terong dan Tomat yang Segar | |
Kategori : | Mie dan Pasta | |
Masakan : | Spaghetti Saus Tomat dan Terong | |
Durasi Persiapan : | 15 | Menit |
Durasi Masakan : | 15 | Menit |
Total Durasi : | 30 | Menit |
Bahan : |
|
Cara Membuat : |
|
Tips:
β’ Spaghetti kering kemasan banyak dijual di supermarket. Ada yang terbuat dari semolina, tepung terigu whole wheat hingga tepung terigu biasa.
β’ Rebus spaghetti dalam air banyak dan angkat spaghetti saat al dente, bagian tengahnya agak keras saat digigit. Karena spaghetti akan dimasak lagi, agar tidak makin lonyot.
β’ Pilih terong ungu yang segar dan berat sehingga mendapatkan tekstur yang padat juicy.
Baca juga: Netizen Bagikan Tips Rebus Spaghetti Agar Tak Kering atau Berminyak
(odi/odi)