5. Bi Coffee
![]() |
Beberapa waktu lalu, ada kafe outdoor di kawasan Bintaro yang mencuri perhatian banyak warga Jakarta. Pasalnya, kafe tersebut memiliki nuansa yang mirip seperti kafe di Puncak. Karena suasananya yang sejuk.
Kafe ini sangat luas dengan area taman yang tampak sangat asri. Bahkan, kamu bisa mengunjungi kafe ini untuk piknik. Namun, harus membawa sendiri karpet atau tikarnnya.
Menu kopi yang jadi andalan adalah ce Koffie Malt Rp 30.000. Es kopi dengan paduan cokelat. Ada jejak sedikit phit nutty dari cokelat yang enak dicecap. Hidangan pasta hingga burger juga tersedia di Bi Coffee.
Baca Juga: Bi Coffee: Ngopi Cantik di Kafe dengan Nuansa 'Puncak' yang Sejuk di Tangsel
Simak Video "Ngopi Santai di Rooftop Mal Sambil Menikmati City View"
[Gambas:Video 20detik]
(yms/odi)