Sebagai pemimpin negara, presiden pastilah mendapat fasilitas pelayanan nomor wahid. Tapi para presiden Indonesia ternyata memilih menu sederhana sebagai makanan sarapan favoritnya.
Presiden Soekarno sangat suka makan nasi jagung, sementara Presiden SBY suka makan tempe bacem. Berikut daftar menu sarapan favorit 7 Presiden Indonesia.