Ulang tahun mantan pemain Chelsea ini tepat saat Mesir maju melawan Uruguay di pembuka World Cup 15 Juni lalu. Karenanya Mohamed Salah harus bersabar lantaran tidak bisa melihat acara pertandingan negara asalnya karena mengalami cidera di bahu.
Foto: Reuters |
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Ia tersenyum dan memeluk rekan-rekannya saat mereka menyanyikan lagu Happy Birthday dalam bahasa Inggris dan Arab. Setelah itu, Salah meniup puluhan lilin emas yang diletakkan mengitari kue.
Foto: Istimewa |
Tulisan Happy Birthday hingga lilin ulang tahunnya juga sengaja dibuat berwarna emas. Sehingga warna hijau dan emas mendominasi kue ulang tahun Salah.
Foto: Reuters |
Salah diperkirakan akan maju di sisa pertandingan Mesir melawan Russia dan Arab Saudi. Sang pelatih, Hector Cuper, percaya kalau Salah akan memberikan kejutan dalam kedua pertandingan tersebut.
Baca juga: Cedera di Final Liga Champions, Ini 10 Gaya Mohamed Salah Saat Nikmati Makanan (dwa/dwa)

Foto: Reuters
Foto: Istimewa
Foto: Reuters
KIRIM RESEP
KIRIM PENGALAMAN