Bagi Anda penggemar teh dan kopi pasti hampir setiap hari membuatnya. Kopi dan teh yang diseduh pekat bisa menghasilkan noda jika tak langsung dicuci bersih.
Cangkir ataupun mug dengan bahan keramik sering digunakan untuk menyeduh teh ataupun kopi. Noda berbentuk seperti kerak berwarna kecokelatan ini tidak bisa dihilangkan hanya sabun cuci piring biasa.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: iStock |
Foto: iStock |
Selain itu, soda kue juga punya manfaat lain seperti membantu putihkan gigi dan bersihkan spot-spot kotor pada bagian dapur Anda. (lus/odi)

Foto: iStock
Foto: iStock
KIRIM RESEP
KIRIM PENGALAMAN