Selain lebih murah, makanan kaki lima umumnya berupa makanan asli terbaik dari daerah sekitarnya.
Agar sukses mencicipi makanan kaki lima, ada 5 hal penting yang direkoemndasikan thisisinsider.com (15/9/16) untuk traveler.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
![]() |
2. Selalu antri saat tempat ramai
![]() |
Cari gerai yang dipadati penduduk setempat dan pesan sama seperti mereka. Jika terhalang bahasa, cukup tunjuk dan anggukan kepala.
3. Makan saat penduduk setempat makan
![]() |
Hal ini juga untuk memastikan makanan yang Anda makan memang baru dimasak. Anda bisa menemukan tempat makan terbaik dan paling populer.
4. Hati-hati dengan sayur dan buah mentah
![]() |
Umumnya ibuah dan sayuran dicuci dengan air keran yang belum tentu bersih atau mungkin tidak dicuci sama sekali.
Jika Anda benar-benar ingin makan sayuran dan buah saat-traveling, pilih yang berkulit dan bisa dikupas atau sudah dimasak saja.
5. Percaya pada insting
![]() |
Gerai di setiap negara berbeda, bahkan kadang aturannya sulit dipahami. Jadi, saat sesuatu tidak terlihat, tercium, atau terasa benar, lewati saja. Percayalah gerai lain punya makanan lebih enak. (lus/odi)