Beberapa restoran di Jakarta punya olahan carbonara rice yang lezat dan mengenyangkan. Penambahan aneka topping seperti irisan daging asap, daging ayam, ikan, dan sayuran membuat menu ini menjadi padat bernutrisi. Jika ingin menyantapnya siang ini, Anda dapat berkunjung ke beberapa restoran berikut.
1. Toodz House
|
Foto: Toodz House
|
Disini juga ada pilihan kopi yang lengkap mulai dari espresso, cappuccino, dan macchiato. Untuk menu lainnya, Anda dapat mencicipi aneka pasta dan dessert nikmat seperti lemon butter chicken & tuna penne serta oreo & vanilla waffle.
Toodz House
Jl. Cipete Raya No.79
Jakarta Selatan
Telepon: 021-75904015
Twitter: @toodzhouse
2. Ground Up Delicatessen
|
Foto: Detikfood
|
Restoran ini juga menyediakan menu Asia seperti nasi dan mie goreng. Untuk menu andalannya, Ground Up Delicatessen menyuguhkan angle truffle chicken.
Ground Up Delicatessen
Jl. Prof. Dr. Soepomo No. 71C
Tebet, Jakarta Selatan
Telepon: 021 96327700
3. FatBack
|
Foto: Food Spotting
|
Anda juga dapat mencicip Philly Cheesesteak dan HarmBurger Rice yang tak kalah mengenyangkan.
FatBack
fX Lifestyle X'nter Lantai fB, Sudirman
Jakarta Selatan
Telepon: 021-93723795
4. Beatrice Quarters
|
Foto: Beatrice Quarters
|
Jika kesini, Anda harus mencoba menu andalannya berupa rice pizza. Nasi yang dibentuk bundar pipih seperti pizza akan diberi topping khas pizza yang lezat.
Beatrice Quarters
Mal Puri Indah Expansion Lantai 1
Jakarta Barat
Telepon: 021-5822709
Bukit Golf Mediterania, Ruko Crown Golf, Blok B No.26
Jl. Marina Indah Raya, Pantai Indah Kapuk
Jakarta Utara
Telepon: 021 29424926
Halaman 2 dari 5

KIRIM RESEP
KIRIM PENGALAMAN