Jakarta - Soto ayam khas Kudus di Jakarta Pusat ini laris manis karena menggunakan ayam kampung dan kaldu murni. Racikannya legendaris sejak 20 tahun lalu.
Sarapan Soto Kudus Legendaris Dalam Mangkuk Mungil di Jantung Jakarta
Sabtu, 27 Mei 2023 08:30 WIB
