Menu Hari Ke-14: Hidangan Berkuah Mengepul Penangkal Dingin

Menu Hari Ke-14: Hidangan Berkuah Mengepul Penangkal Dingin

- detikFood
Senin, 22 Jul 2013 11:34 WIB
Menu Hari Ke-14: Hidangan Berkuah Mengepul Penangkal Dingin
Foto: Detikfood
Jakarta -

1. Sahur: Ikan Kuah Pindang

Foto: Detikfood
Ikan berkuah bening ini rasanya asam segar. Cocok buat yang sedang ingin mengurangi konsumsi lemak. Tambahkan cabai rawit jika suka rasa pedas menggigit. Nikmati kesegarannya selagi hangat!
Klik di sini untuk melihat resepnya

2. Kudapan: Bubur Jali Jahe

Foto: Detikfood
Untuk menambah pasokan nutrisi terutama karbohidrat baik dan serat, jali merupakan pilihan bijian yang pas buat berbuka. Direbus dengan jahe dan pandan membuat biji yang kenyal ini makin asyik. Apalagi ditambah saus santan yang hangat. Slurp!
Klik di sini untuk melihat resepnya

3. Menu utama: Iga Sapi Kuah Asam Segar

Foto: Detikfood
Iga sapi berkuah asam segar ini paling enak dinikmati saat udara dingin. Bumbunya sederhana, cabai, belimbing sayur, dan bawang. Rasa kaldunya gurih segar dengan tekstur daging iga yang kenyal!
Klik di sini untuk melihat resepnya
Halaman 2 dari 4
(fit/odi)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads