Masker kulit pisang ini mudah diracik sendiri di rumah. Manfaatnya beragam seperti atasi jerawat hingga kulit kering yang jadi masalah kulit banyak orang.
Pisang sudah terkenal dengan beragam manfaat sehatnya. Untuk kulit, pisang ternyata juga punya kegunaan yang bagus. Kamu bisa memanfaatkan kulit pisang yang selama ini sering dibuang begitu saja
Kulit pisang memiliki banyak antioksidan, asam lemak, dan beragam mineral yang seluruhnya baik untuk kesehatan kulit. Kelebihannya lagi, memakai kulit pisang tidak mengeluarkan biaya karena hanya memanfaatkan sisa setelah makan pisang.
Kulit pisang bisa diracik jadi beragam masker yang masing-masing memiliki kegunaan sendiri. Masker kulit pisang yang direkomendasikan Boldsky (7/2) berikut bisa untuk atasi kulit berjerawat, kulit kusam, sampai kulit kering.
Baca Juga: Jangan Dibuang, Kulit Pisang Ternyata Punya Khasiat Sehat
Jerawat dan Kulit Kusam Bisa Diatasi dengan Masker Kulit Pisang Ini
Minggu, 09 Feb 2020 07:00 WIB
Halaman ke 1 dari 6
1.
Jerawat dan Kulit Kusam Bisa Diatasi dengan Masker Kulit Pisang Ini

Jakarta -