Snap It memungkinkan pengguna mengambil foto makanan yang dikonsumsi sehari-hari dan juga makanan ringan untuk secara otomatis mereka akan memunculkan jumlah kalori.
Untuk saat ini, pengguna akan dapat membuka Lose It! Aplikasi yang dapat memilih jenis makanan (sarapan, makan siang, makan malam ataupun camilan), mengambil foto, submit kemudian tunggu sebentar untuk aplikasi ini menganalisanya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
![]() |
Misalnya jika Anda mengupload foto sushi, aplikasi ini akan mengenali 'sushi roll' tetapi tidak tahu apa isi dari sushi Anda misalnya salmon, mentimun ataupun jenis nasi yang digunakan.
Setelah Anda memeriksa isi makanan mereka, pengguna diminta untuk mengkonfirmasi ukuran perkiraan porsi yang dikonsumsi.
Lose It merupakan model awal untuk Snap It beta yang menggunakan Food 101 data set. Ini mendefinisikan 101 kategori makanan dan berisi 101.000 gambar yang nantinya akan memetakan kategori ini.
![]() |
![]() |
Aplikasi Lose It bertujuan untuk membantu para penggunanya menurunkan berat badan ataupun mempertahankan berat badan sehat. (lus/odi)