Jahe, kayu manis dan kunyit merupakan jenis rempah unggulan yang sejak berabad lampau dipercaya untuk menjaga kesehatan. Cukup tambahkan dalam masakan atau minuman agar tubuh tetap sehat.
6. Oregano
|
Foto: Thinkstock
|
Oregano kaya akan mineral, serat, asam lemak omega-3 dan juga sumber antioksidan baik yang dapat menjaga sistem kekebalan tubuh tetap terjaga. Gunakan oregano sebagai rempah pada masakan atau kue-kue gurih.
7. Seledri
|
Foto: Thinkstock
|
Mulai sekarang tambahkan irisan seledri pada tiap masakan, Selain menjadikan masakan lebih nikmat juga agar sistem imun tetap stabil.
8. Thyme
|
Foto: Thinkstock
|
Daun thyme kering beraroma harum yang dapat digunakan sebagai rempah dalam memasak, meski rasanya sedikit hambar.
9. Daun Peppermint
|
Foto: Getty Images
|
Campurkan daun peppermint pada segelas teh hangat agar dapat menghangatkan tubuh sekaligus merelaksasi pikiran.
10. Jahe
|
Foto: Thinkstock
|
Jahe juga dapat mengurangi rasa mual yang sering dirasakan oleh ibu hamil, mual pasca operasi atau mual akibat kemoterapi. Gingerols merupakan phytonutrients yang banyak terdapat pada jahe sebagai antioksidan, antibakteri, antivirus dan anti inflamasi. Jahe juga dapat mengobati penyakit migraine, sakit kepala, asma, dan radang sendi.
Secangkir wedang jahe hangat ditambah madu dan potongan kayu manis dapat membuat tubuh tetap hangat dan mengeluarkan angin dalam perut.
Halaman 2 dari 6

KIRIM RESEP
KIRIM PENGALAMAN