Berikut ini kandungan nutrisi dari nasi goreng plus telur, mie goreng dan telur hingga roti manis yang praktis.
1. Nasi goreng plus telur dadar
|
Foto: Getty Images
|
Jika Anda membuat nasi goreng dengan 100 gr nasi, bumbu dan ceplokan telur ayam mengandung kalori sekitar 365 Kkal, 13 gr protein, 16,3 gr lemak dan 39,8 gr karbohidrat. Untuk menambah serat, sebaiknya tambahkan nasi goreng dengan beberapa sayuranΒ seperti wortel, sawi, edamame, jagung dan kacang polong.
2. Mie goreng plus telur dadar
|
Foto: Getty Images
|
Mie goreng yang dibuat dengan 150 gr mie dan 1 butir telur ceplok mengandung kalori sekitar 317 Kkal, 10,9 gr protein, 20,9 gr lemakΒ dan 21 gr karbohidrat.
Agar lebih sehat, Anda dapat membuat mi telur yang dicampurkan dengan telur dan beberapa jenis sayuran untuk melengkapi asupan vitamin, serat dan mineral agar si kecil lebih sehat.
3. Roti tawar oles selai buah atau cokelat meisjes
|
Foto: Getty Images
|
Untuk meningkatkan nutrisinya, Anda dapat mencampurkannya dengan beberapa iris buah seperti pisang yang lembut manis.
Β
4. Nasi putih plus nugget
|
Foto: Getty Images
|
Walaupun kalorinya cukup, akan tetapi sajian ini sangat kurang sekali seratnya. Untuk itu jika ingin menyajikan nugget, lebih baik Anda dapat meraciknya sendiri di rumah dengan menambahkan cincangan sayuran seperti wortel dan buncis agar lebih sehat.
5. Roti manis
|
Foto: Getty Images
|
Halaman 2 dari 6

KIRIM RESEP
KIRIM PENGALAMAN