Tubuh umumnya sudah punya jam biologis. Jika dilanggar, tubuh jadi selalu mengantuk hingga kadar gula darah naik. Karenanya, inilah beberapa tips untuk Anda agar tetap berenergi sepanjang hari!
1. Kopi
|
Foto: Thinkstock
|
Walau setiap orang berbeda-beda, setidaknya butuh tiga sampai tujuh jam untuk menghilangkan efek kafein. Perhatikanlah kopi apa yang Anda minum, dan minumlah kopi tak lebih dari 2 cangkir setiap hari.
2. Permen karet
|
Foto: Thinkstock
|
Kunyahan permen karet dipercaya bisa menguji memori dan daya ingat jika dikunyah selama 15 sampai 20 menit. Jangan juga melakukan hal ini secara berlebihan, karena akan berpengaruh pada letak rahang Anda.
3. Air putih
|
Foto: Thinkstock
|
Sesaat setelah bangun tidur, pastikan Anda telah meminum segelas air putih di pagi hari. Jangan lupa juga untuk tetap meminum air putih secara rutin minimal 8 gelas ukuran standar. Langkah ini bisa membuat tubuh Anda selalu terhidrasi.
4. Fast food
|
Foto: Thinkstock
|
5. Kecil
|
Foto: Thinkstock
|
Pilihlah wadah yang kecil untuk makan atau biasakan mengambil makanan sedikit-sedikit. Gantilah cara mengolah makanan Anda dari yang digoreng menjadi rebusan atau panggang.
6. Makan siang
|
Foto: Thinkstock
|
Walau sibuk dan tak sempat makan, usahakanlah agar tetap makan. Pilihlah camilan yang mengandung protein dan karbohidrat, seperti salad, dan roti whole-wheat dengan isian yang sehat juga.

KIRIM RESEP
KIRIM PENGALAMAN