Teh asal Tiongkok ini dipercaya memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Seperti membuang racun dari tubuh, gangguan usus, hingga kanker. Meski khasiatnya masih belum terbukti secara ilmiah, inilah beberapa klaim manfaat dari konsumsi kombucha.
Minuman Sehat
Konsumsi Kombucha Dapat Turunkan Berat Badan dan Atasi Gejala PMS
Senin, 27 Okt 2014 14:39 WIB
Halaman ke 1 dari 6
1.
Konsumsi Kombucha Dapat Turunkan Berat Badan dan Atasi Gejala PMS

Jakarta -
Kombucha merupakan teh kecokelatan dengan campuran bakteri dan ragi. Fermentasi teh menghasilkan minuman tinggi asam amino, vitamin, mineral dan antioksidan.
Teh asal Tiongkok ini dipercaya memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Seperti membuang racun dari tubuh, gangguan usus, hingga kanker. Meski khasiatnya masih belum terbukti secara ilmiah, inilah beberapa klaim manfaat dari konsumsi kombucha.
Teh asal Tiongkok ini dipercaya memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Seperti membuang racun dari tubuh, gangguan usus, hingga kanker. Meski khasiatnya masih belum terbukti secara ilmiah, inilah beberapa klaim manfaat dari konsumsi kombucha.