Tambahkan Nanas dan Markisa Agar Oatmeal Lebih Bernutrisi

Tambahkan Nanas dan Markisa Agar Oatmeal Lebih Bernutrisi

- detikFood
Senin, 09 Sep 2013 13:00 WIB
Tambahkan Nanas dan Markisa Agar Oatmeal Lebih Bernutrisi
Foto: Thinkstock
Jakarta -

1. Nanas

Foto: Thinkstock
Sebagai salah satu sumber terbaik vitamin C selain jeruk, nanas bisa menambah rasa manis dan segar oatmeal. Nanas juga mengandung bromelain yang mengandung kemampuan untuk mencegah inflamasi dan menjaga kesehatan pencernaan.

2. Buah Delima

Foto: Thinkstock
Selain enak untuk topping dessert, buah delima juga bisa menjadi topping oatmeal yang lezat. Menurut Sel Nutrition Data buah delima mengandung serat, folat, vitamin C, dan K yang baik untuk jantung.

3.Markisa

Foto: Thinkstock
Penelitian dari Purdue University menemukan kandungan dalam markisa bernama piceatannol mampu menghambat pertumbuhan sel lemak. Selain itu buah ini kaya kandungan serat, vitamin A, dan C.

4. Biji Wijen

Foto: Thinkstock
Selain buah-buahan, bijian juga bisa ditambahkan sebagai topping oatmeal. Bijian kecil ini mempunyai kandungan mineral mulai dari zat besi, kalsium, magnesium, dan zinc.
Halaman 2 dari 5
(dni/odi)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads