Persiapan Ramadan
Kalau Ingin Beli Bakso untuk Stok, PIlih dan Simpan dengan Cara Ini
Rabu, 24 Mei 2017 19:41 WIB
FOKUS BERITA
Persiapan Buka & Sahur
Jakarta - Jelang puasa, bakso bisa jadi stok makanan praktis. Gurih kenyalnya bakso bisa melengkapi sup, mi kuah hingga hot pot.
Bakso termasuk bahan makanan awet untuk stok selama Ramadan. Mengolah bakso juga terbilang mudah karena cukup merebus atau menumisnya dengan beberapa bumbu. Sebelum belanja bakso, ada baiknya memperhatikan panduan berikut. (msa/odi)
Bakso termasuk bahan makanan awet untuk stok selama Ramadan. Mengolah bakso juga terbilang mudah karena cukup merebus atau menumisnya dengan beberapa bumbu. Sebelum belanja bakso, ada baiknya memperhatikan panduan berikut. (msa/odi)
FOKUS BERITA
Persiapan Buka & Sahur