Dou Jiang dan Bush Tea, Minuman Pelengkap Sarapan Asal Tiongkok dan Jamaika (1)

Dou Jiang dan Bush Tea, Minuman Pelengkap Sarapan Asal Tiongkok dan Jamaika (1)

- detikFood
Jumat, 02 Mei 2014 09:38 WIB
Dou Jiang dan Bush Tea, Minuman Pelengkap Sarapan Asal Tiongkok dan Jamaika (1)
Foto: The Daily Meal
Jakarta - Di Amerika, teman sarapan biasanya adalah susu sapi dan jus jeruk. Ternyata negara-negara lain juga memiliki minuman tradisional yang sering disantap untuk sarapan. Ada yang memiliki rasa manis dan ada pula yang asam.

Minuman untuk sarapan sudah pasti harus memiliki nutrisi tinggi dan bermanfaat untuk kesehatan. Berikut, beberapa minuman yang biasanya disajikan sebagai teman sarapan di seluruh dunia.

Foto: The Daily Meal

2. Jus Naranjilla

Foto: The Daily Meal
Buah berukuran kecil ini sangat populer diseluruh Amerika Latin khususnya Ekuador. Secara harfiah buah ini dapat diterjemahkan dengan β€œjeruk kecil” akan tetapi naranjilla ini memiliki rasa yang lebih asam dari rasa asam jeruk. Selain itu dagingnya hampir mirip dengan tomat. Untuk dibuat sarapan biasanya buah ini dijus dengan campuran gula dan air untuk pendamping saat sarapan.

2. Jus Naranjilla

Foto: The Daily Meal
Buah berukuran kecil ini sangat populer diseluruh Amerika Latin khususnya Ekuador. Secara harfiah buah ini dapat diterjemahkan dengan β€œjeruk kecil” akan tetapi naranjilla ini memiliki rasa yang lebih asam dari rasa asam jeruk. Selain itu dagingnya hampir mirip dengan tomat. Untuk dibuat sarapan biasanya buah ini dijus dengan campuran gula dan air untuk pendamping saat sarapan.

2. Silk sock tea

Foto: The Daily Meal
Teh asal Hongkong ini dibuat dengan air hangat dan disaring dengan kain kasa untuk menyaring serbuk teh hitam. Untuk itu teh ini diberi nama silk sock tea karena disaring dengan kain halus dan rasanya lembut karena dicampur dengan susu evaporasi dan gula serta krim manis.

2. Silk sock tea

Foto: The Daily Meal
Teh asal Hongkong ini dibuat dengan air hangat dan disaring dengan kain kasa untuk menyaring serbuk teh hitam. Untuk itu teh ini diberi nama silk sock tea karena disaring dengan kain halus dan rasanya lembut karena dicampur dengan susu evaporasi dan gula serta krim manis.

3. Cafecito

Foto: The Daily Meal
Minuman asal Cuba ini dibuat dari kopi Italia panggang dan dicampur dengan gula merah saat diseduh. Penduduk setempat biasanya meminumnya baik untuk sarapan atau malam hari. Warna minuman ini agak gelap akan tetapi rasanya manis.

3. Cafecito

Foto: The Daily Meal
Minuman asal Cuba ini dibuat dari kopi Italia panggang dan dicampur dengan gula merah saat diseduh. Penduduk setempat biasanya meminumnya baik untuk sarapan atau malam hari. Warna minuman ini agak gelap akan tetapi rasanya manis.

4. Dou Jiang

Foto: The Daily Meal
Dou Jiang ini memiliki arti susu kedelai manis. Minuman asal Tiongkok ini merupakan minuman tradisional saat sarapan. Minuman ini dibuat dengan kacang kedelai direndam selama 15 jam kemudian disaring dengan kain kasa tipis dan dicampur dengan gula untuk menghasilkan rasa manis. Minuman ini dapat disajikan hangat atau dingin.

4. Dou Jiang

Foto: The Daily Meal
Dou Jiang ini memiliki arti susu kedelai manis. Minuman asal Tiongkok ini merupakan minuman tradisional saat sarapan. Minuman ini dibuat dengan kacang kedelai direndam selama 15 jam kemudian disaring dengan kain kasa tipis dan dicampur dengan gula untuk menghasilkan rasa manis. Minuman ini dapat disajikan hangat atau dingin.
Halaman 2 dari 10
(dni/odi)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads