Jakarta - Sejumlah makanan dan minuman populer saat ini sudah hadir sejak ribuan tahun lalu. Sejarahnya panjang hingga bisa dinikmati masyarakat dunia.
(/)
Galeri Foto
Wow! 10 Makanan dan Minuman Ini Usianya Ribuan Tahun
Senin, 25 Nov 2024 12:30 WIB
BAGIKAN
Salah satu makanan tertua yang populer sampai sekarang adalah roti. Makanan berbahan ragi ini setidaknya sudah ada sejak 3000 tahun. Bahkan, bukti menunjukkan bahwa roti sourdough pertama kali dibuat 6.000 tahun lalu. Foto: MSN.com
BAGIKAN