Mantap! Bakso Legendaris Ini Sehari Bisa Habiskan 50 Kg Bakso

Galeri Foto

Mantap! Bakso Legendaris Ini Sehari Bisa Habiskan 50 Kg Bakso

Sonia Basoni - detikFood
Sabtu, 20 Jan 2024 08:30 WIB

Jakarta - Bermodalkan gerobak sederhana, bakso kaki lima satu ini sudah terkenal sejak 1980-an. Bahkan sampai sekarang masih ramai meski diapit dua resto bakso ternama.

Laris Manis! Bakso Legendaris Ini Sehari Jual 50 Kg Bakso
Di Cempaka Putih Raya, Jakarta Pusat banyak tempat makan bejejeran di sana. Salah satunya bakso yang dikenal dengan nama Bakso Taman Solo. Foto: detikFood
Laris Manis! Bakso Legendaris Ini Sehari Jual 50 Kg Bakso
Bakso Taman Solo ini diapit oleh dua resto bakso ternama yang konsepnya jelas lebih modern. Namun bakso kaki lima ini selalu dipenuhi pengunjung. Foto: detikFood
Laris Manis! Bakso Legendaris Ini Sehari Jual 50 Kg Bakso
Bakso Taman Solo ini tidak memiliki cabang di Jabodetabek dan sudah buka dari jam 7 pagi. Jadi banyak yang mampir ke sini untuk sarapan. Foto: detikFood
Laris Manis! Bakso Legendaris Ini Sehari Jual 50 Kg Bakso
Kalau ditanya ciri khas Bakso Taman Solo itu apa, mungkin bisa dikatakan terletak pada kuahnya ya. Di sini tipenya kuah kaldu sapi yang bening dan tidak berlemak. Foto: detikFood
Laris Manis! Bakso Legendaris Ini Sehari Jual 50 Kg Bakso
Setiap harinya kita bisa habiskan 50 kg bakso, tapi kalau hari libur atau akhir pekan itu biasanya abisnya dua kali lipat. Foto: detikFood
Laris Manis! Bakso Legendaris Ini Sehari Jual 50 Kg Bakso
Seporsi Bakso Polos dan Bakso Urat dibanderol harga Rp 24.000, sudah termasuk pilihan mie kuning atau bihun.Β  Foto: detikFood
Laris Manis! Bakso Legendaris Ini Sehari Jual 50 Kg Bakso
Kalau bakso uratnya seporsi dapat tiga buah ukuran sedang, sementara untuk bakso polos dapat enam butir ukuran kecil. Foto: detikFood
Laris Manis! Bakso Legendaris Ini Sehari Jual 50 Kg Bakso
Bakso uratnya tipe urat halus tapi tetap berdaging atau meaty. Tekstur baksonya kenyal dan bagian dalamnya tetap garing. Foto: detikFood
Laris Manis! Bakso Legendaris Ini Sehari Jual 50 Kg Bakso
Begitu juga bakso polosnya, rasa daging sapinya terasa karena campuran dagingnya lebih banyak keteimbang terigu. Foto: detikFood
Laris Manis! Bakso Legendaris Ini Sehari Jual 50 Kg Bakso
Selain sambalnya yang bikin nagih, yang menarik pilihan saus, kecap dan cuka di sini juga berbeda dengan di tempat makan bakso lainnya. Foto: detikFood
Mantap! Bakso Legendaris Ini Sehari Bisa Habiskan 50 Kg Bakso
Mantap! Bakso Legendaris Ini Sehari Bisa Habiskan 50 Kg Bakso
Mantap! Bakso Legendaris Ini Sehari Bisa Habiskan 50 Kg Bakso
Mantap! Bakso Legendaris Ini Sehari Bisa Habiskan 50 Kg Bakso
Mantap! Bakso Legendaris Ini Sehari Bisa Habiskan 50 Kg Bakso
Mantap! Bakso Legendaris Ini Sehari Bisa Habiskan 50 Kg Bakso
Mantap! Bakso Legendaris Ini Sehari Bisa Habiskan 50 Kg Bakso
Mantap! Bakso Legendaris Ini Sehari Bisa Habiskan 50 Kg Bakso
Mantap! Bakso Legendaris Ini Sehari Bisa Habiskan 50 Kg Bakso
Mantap! Bakso Legendaris Ini Sehari Bisa Habiskan 50 Kg Bakso
Hide Ads