Mencicipi Kelezatan Nasi Goreng Babat Hengky yang Legendaris

Nasi Goreng Babat Hengky ini sudah ada sejak 1988. Banyaknya penggemar nasi goreng ini membuat warung selalu dipadati antrean pembeli. Foto: detikcom
Bagi kamu yang ingin datang dan tak terjebak dalam antrean, bisa bertanya terlebih dahulu ke WA 0852-2508-6676. Warungnya buka mulai dari pukul 17.00-23.00. Foto: detikcom