Seru! Ini Momen Indah Permatasari Makan Bareng Suami dan Jajan di Pasar

Bukan sekadar makan di restoran mewah, pasangan yang sempat viral ini rupanya juga suka petualangan. Kali ini Indah dan suaminya terlihat bahagia sehabis mendapat ikan besar hasil pancingannya. Foto: Instagram @indahpermatas
Selain bersama Arie, wanita kelahiran 1997 itu juga suka pergi makan bersama keluarga atau teman seperti ini. Kira-kira meraka makan di restoran apa ya? Foto: Instagram @indahpermatas