Di Resto Chinese Muslim Ini Ada Lanzhou Beef Noodle dan Sate Domba Gurih Meresap

Xinjiang Skewers juga layak dicoba, tersedia dalam pilihan daging domba (Rp 5 ribu/tusuk) dan daging sapi (Rp 4 ribu/tusuk). Teksturnya empuk dengan rasa gurih berempah yang meresap ke dalam daging.