20 Pecel Lele Lamongan Ada di Sini

Tak kalah lezat, pecel lele dari Briyan Jaya di Kebon Jeruk ini juga bisa menjadi pilihan. Sambalnya wangi disantap pakai lalapan kemangi yang segar.
Foto: Instagram @yuliochandra Jangan salah, di Bogor juga banyak terdapat warung pecel lele tendaan. Salah satu yang populer ada warung Pecel Lele Mas Wawan yang royal memberikan sambalnya. Foto: Instagram @pecel_lele_mas_wawan
Berbeda dengan yang lain, warung pecel lele di Tangerang ini menyajikan lele goreng dengan kremesan yang renyah. Pemberian sambalnya pun tak tanggung-tanggung. Foto: Instagram @pecel_lele_pak_caryanto