Galeri Foto
Enaknya Es Krim Seasalt Hojicha dan Waffle Butterfly Pea di Kafe Instagenic
Kamis, 21 Jan 2021 07:30 WIB
Di Kumulo Creative Compound, terkenal dengan berbagai toko kekinian yang Instagramable. Mulai dari tempat ngopi, tempat makan, toko baju, sampai kafe kekinian yang punya banyak varian es krim. Foto: dok. detikFood
Jakarta - Di Kumulo Creative Space di BSD, ada Manatea. Kafe dessert yang punya menu es krim rasa teh, hingga waffle manis disajikan dengan es krim dari teh bunga telang.