Gaya Kulineran Arat Hosseini, Bocah Kecil Bertubuh Kekar yang Hobi Fitness

Galeri Foto

Gaya Kulineran Arat Hosseini, Bocah Kecil Bertubuh Kekar yang Hobi Fitness

Instagram @arat.gym - detikFood
Minggu, 31 Mei 2020 22:00 WIB

Jakarta - Arat Hosseini sukses menjadi selebgram setelah foto-foto tubuh kekarnya viral di media sosial. Bocah berusia 6 tahun ini juga penggemar strawberry.

-
Arat Hosseini merupakan bocah asal Iran yang punya tubuh kekar dan atletis meski usianya baru menginjak angka 6 tahun. Ia memiliki followers hingga 4 juta. Foto: Instagram @arat.gym
-
Sejak masih kecil, Arat sudah dilatih sang ayah untuk membentuk tubuhnya. Ia hobi fitness dan melakukan sesi olahraga yang ketat. Foto: Instagram @arat.gym
-
Lewat akun Instagramnya, Arat juga suka membagikan momen kulinerannya yang tak kalah seru. Seperti pose semangatnya saat berusaha menghabiskan buah strawberry. Foto: Instagram @arat.gym
-
Duh senangnya Arat saat dihadapkan dengan sepiring besar es krim dengan tambahan buah pisang, strawberry, biskuit, sprinkles, hingga sirup cokelat. Foto: Instagram @arat.gym
-
Makan di rumah, Arat suka menyantap sup dengan tambahan protein hingga paprika tanpa biji sebagai penunjang energinya. Foto: Instagram @arat.gym
-
Punya rambut panjang mengurai, banyak yang berpikir bahwa Arat adalah bocah perempuan. Nah selain strawberry, Arat juga sangat suka dengan semangka. Foto: Instagram @arat.gym
-
Rayakan ulang tahun, Arat mendapatkan kejutan manis dari keluarganya berupa kue dengan bentuk karakter SpongeBob SquarePants yang lucu. Foto: Instagram @arat.gym
-
Tak sabar menanti makanannya, Arat langsung melompat ke meja dapur untuk mengecek apakah nasi yang dimasak sudah matang atau belum. Foto: Instagram @arat.gym
-
Bersama sang kakak, Arat akrab menyantap aneka buah-buahan segar. Terbukti nih kalau Arat paling suka ngemil buah tak heran badannya jadi bagus. Foto: Instagram @arat.gym
-
Terakhir ini momen seru Arat saat mampir ke restoran Salt Bae untuk makan steak di sana. Arat juga dapat kenang-kenangan bola yang sudah ditanda tangani Salt Bae. Foto: Instagram @arat.gym
Gaya Kulineran Arat Hosseini, Bocah Kecil Bertubuh Kekar yang Hobi Fitness
Gaya Kulineran Arat Hosseini, Bocah Kecil Bertubuh Kekar yang Hobi Fitness
Gaya Kulineran Arat Hosseini, Bocah Kecil Bertubuh Kekar yang Hobi Fitness
Gaya Kulineran Arat Hosseini, Bocah Kecil Bertubuh Kekar yang Hobi Fitness
Gaya Kulineran Arat Hosseini, Bocah Kecil Bertubuh Kekar yang Hobi Fitness
Gaya Kulineran Arat Hosseini, Bocah Kecil Bertubuh Kekar yang Hobi Fitness
Gaya Kulineran Arat Hosseini, Bocah Kecil Bertubuh Kekar yang Hobi Fitness
Gaya Kulineran Arat Hosseini, Bocah Kecil Bertubuh Kekar yang Hobi Fitness
Gaya Kulineran Arat Hosseini, Bocah Kecil Bertubuh Kekar yang Hobi Fitness
Gaya Kulineran Arat Hosseini, Bocah Kecil Bertubuh Kekar yang Hobi Fitness
Hide Ads