Pasta merupakan makanan yang praktis untuk dibuat. Ada banyak jenis pasta yang dapat dipilih seperti spaghetti, fettucine, fusili, ravioli dan masih banyak. Foto: istimewa
Jakarta - Membuat pasta untuk si kecil bisa dikreasikan dengan berbagai bentuk yang lucu. Dengan cara itu akan membuat si kecil menjadi nafsu makan.