Galeri Foto
10 Pastry dari Negara-negera Eropa yang Terkenal di Dunia
Minggu, 25 Agu 2019 16:00 WIB
Croissant merupakan salah satu pastry Prancis terpopuler. Sering juga disebut sebagai roti bulan lantaran bentuknya yang menyerupkai bulan sabit. Teksturnya renyah berlapis-lapis. Foto: istimewa
Jakarta - Pastry Eropa memiliki berbagai macam varian. Mulai dari croissant hingga eclairs, ini varian pastry yang populer.