8 Momen Kulineran Tradisional ala Menhub, Budi Karya Sumadi

Budi menjabat sebagai Menhub sejak 27 Juli 2016, menggantikan Ignasius Johan. Di Instagram, beliau eksis dengan 27 ribu followers. Foto: Instagram budikaryas

Bersama Presiden Jokowi, Pramono Anung, dan Puan Maharani, Budi menikmati makan malam di kawasan Sentul. "Makan jantung pisang paling enak sedunia," tuturnya. Foto: Instagram budikaryas

Pria 62 tahun ini tengah reuni bersama para alumni arsitek Universitas Gadjah Mada. Menikmati secangkir kopi hitam lokal buatan Toko Kopi Hotel Mustokoweni pun jadi pilihan mereka. Foto: Instagram budikaryas

 Budi juga tak pilih-pilih soal makanan. Nongkrong di warung bakso bersama komunitas FBR pun dilakoninya. Foto: Instagram budikaryas

"Ngobrol santai sama Pak @agusgumiwangk Mensos, Pak Basuki Menteri PUPR serta kawan-kawan @kemensosri dan @kemenpupr sambil mengudap sate domba garut. Enaknya polll, lupa kolestrol," tulis Budi di keterangan foto. Foto: Instagram budikaryas

Pria asal Palembang ini terjun langsung saat mengatasi kereta anjlok di Bogor pada Minggu (10/3). Begini gayanya ketika menghirup cuka yang jadi pendamping pempek. Foto: Instagram budikaryas

Masih di Palembang, kali ini Budi menikmati jamuan makan bersama para rekan-rekannya. Duduk lesehan tak masalah! Foto: Instagram budikaryas

Yang terbaru, Budi menangkap ikan di Danau STPI untuk hasilnya dibagikan ke warga. "Kegiatan ini merupakan program padat karya penanaman pohon dalam rangka penghijauan di kawasan STPI Curug yang melibatkan masyarakat sekitar kampus," jelasnya. Foto: Instagram budikaryas

Budi menjabat sebagai Menhub sejak 27 Juli 2016, menggantikan Ignasius Johan. Di Instagram, beliau eksis dengan 27 ribu followers. Foto: Instagram budikaryas
Bersama Presiden Jokowi, Pramono Anung, dan Puan Maharani, Budi menikmati makan malam di kawasan Sentul. Makan jantung pisang paling enak sedunia, tuturnya. Foto: Instagram budikaryas
Pria 62 tahun ini tengah reuni bersama para alumni arsitek Universitas Gadjah Mada. Menikmati secangkir kopi hitam lokal buatan Toko Kopi Hotel Mustokoweni pun jadi pilihan mereka. Foto: Instagram budikaryas
 Budi juga tak pilih-pilih soal makanan. Nongkrong di warung bakso bersama komunitas FBR pun dilakoninya. Foto: Instagram budikaryas
Ngobrol santai sama Pak @agusgumiwangk Mensos, Pak Basuki Menteri PUPR serta kawan-kawan @kemensosri dan @kemenpupr sambil mengudap sate domba garut. Enaknya polll, lupa kolestrol, tulis Budi di keterangan foto. Foto: Instagram budikaryas
Pria asal Palembang ini terjun langsung saat mengatasi kereta anjlok di Bogor pada Minggu (10/3). Begini gayanya ketika menghirup cuka yang jadi pendamping pempek. Foto: Instagram budikaryas
Masih di Palembang, kali ini Budi menikmati jamuan makan bersama para rekan-rekannya. Duduk lesehan tak masalah! Foto: Instagram budikaryas
Yang terbaru, Budi menangkap ikan di Danau STPI untuk hasilnya dibagikan ke warga. Kegiatan ini merupakan program padat karya penanaman pohon dalam rangka penghijauan di kawasan STPI Curug yang melibatkan masyarakat sekitar kampus, jelasnya. Foto: Instagram budikaryas