Galeri Foto
Keren! Buah dan Sayuran Segar Ini Terbuat dari Rajutan Benang Wol
Rabu, 30 Mei 2018 18:15 WIB
Berbagai sayuran dan buah jadi inspirasinya dalam menghasilkan karya rajutan. Yang ini bentuknya jagung. Tampak maksimal karena disertai kulit jagungnya juga. Foto: instagram @madebyswedmark
Jakarta - Benang wol bukan hanya bisa dirajut jadi sweater penghangat tubuh. Jika kreatif, bisa dibuat bentuk sayuran dan buah-buahan. Hasilnya unik dan bikin gemas.