Mau Racik Salad? Ini 8 Sayuran yang Paling Tinggi Nutrisinya

Galeri foto

Mau Racik Salad? Ini 8 Sayuran yang Paling Tinggi Nutrisinya

Getty Images - detikFood
Selasa, 12 Sep 2017 10:01 WIB

Jakarta - Beberapa sayuran hijau memang punya gizi lebih banyak. Seperti 8 sayuran hijau populer yang paling berkhasiat. Jangan lupa masukkan dalam racikan salad Anda.

Selada air mengandung 106% asupan harian untuk vitamin K, 22% untuk vitamin A dan 24% untuk vitamin C yang dibutuhkan utbuh. Selain itu, selada air juga mengandung kalsium, besi dan magnesium. Foto: Getty Images
Bayam merupakan salah satu sayuran hijau yang dapat membangkitkan tenaga gizi dalam tubuh. Bayam diketahui kaya akan vitamin K dan A, serta mangan dan folat. Foto: Getty Images
Chicory merupakan tanaman sejenis sayuran yang memilik kandungan nutrisi terbaik untuk tubuh seperti thiamin, niasin, dan seng. Foto: Getty Images
Daun selada seringkali digunakan untuk membuat saldd. Hal ini disebabkan karena daun selada tinggi akan potassium dan vitamin A dan K. Foto: Getty Images
Bagaimana tidak? Selada cos merupakan salah satu sayuran hijau yang kaya akan Vitamin K dan A, serta folat. Foto: Getty Images
Satu cangkir kale diketahui dapat memenuhi semua kebutuhan harian tubuh seperti vitamin A, C dan K. Selain itu, kale juga memiliki tiga gram protein baik untuk tubuh. Foto: Getty Images
Arugula kaya akan  phytochemicals, yang memiliki manfaat baik untuk tubuh, seperti menghambat perkembangan kanker tertentu. Foto: Getty Images
Selada bokor arau lettuce mengandung serat, kalium, seng, kalsium, folat, vitamin A, dan vitamin K. Selain itu, selada juga memiliki kandungan air yang tinggi, dan baik untuk tubuh. Foto: Getty Images
Mau Racik Salad? Ini 8 Sayuran yang Paling Tinggi Nutrisinya
Mau Racik Salad? Ini 8 Sayuran yang Paling Tinggi Nutrisinya
Mau Racik Salad? Ini 8 Sayuran yang Paling Tinggi Nutrisinya
Mau Racik Salad? Ini 8 Sayuran yang Paling Tinggi Nutrisinya
Mau Racik Salad? Ini 8 Sayuran yang Paling Tinggi Nutrisinya
Mau Racik Salad? Ini 8 Sayuran yang Paling Tinggi Nutrisinya
Mau Racik Salad? Ini 8 Sayuran yang Paling Tinggi Nutrisinya
Mau Racik Salad? Ini 8 Sayuran yang Paling Tinggi Nutrisinya
Hide Ads