Kafe di Surabaya Ini Sediakan Penne Berlelehan 5 Jenis Keju

Kafe di Surabaya Ini Sediakan Penne Berlelehan 5 Jenis Keju

Andi Annisa Dwi Rahmawati - detikFood
Selasa, 24 Jan 2017 19:41 WIB

Jakarta - Carpentier Kicthen tawarkan pasta gurih sebagai menu andalan. Berupa penne berbalut 5 jenis keju leleh yang sedap.

Carpentier Kitchen ada di Jalan Untung Suropati. Konsepnya unik karena menyatu dengan butik ORE. Keduanya milik pengusaha kreatif Alek Kowalski.
Penne & Cheese A la Carpentier dilengkapi sosis bratwurst sebagai toppingnya. Kejunya istimewa karena memakai 5 jenis keju termasuk cheddar, mozzarella, dan parmesan.
Pencinta daging ayam harus cicip Grilled BBQ Chicken di sini. Potongan fillet ayam panggang yang empuk dilengkapi saus BBQ dan jamur yang sedap.
Virgina Cheese Wedges juga jadi favorit pengunjung. Berupa potongan kentang wedges berbalur mayonnaise dan keju leleh.
Sebagai pencuci mulut ada Chocolate Pancake with Nutella. Pancake bundar ini diselimuti selai Nutella dan diolesi selai kacang diantaranya. Nyamm!

Β 
Kafe di Surabaya Ini Sediakan Penne Berlelehan 5 Jenis Keju
Kafe di Surabaya Ini Sediakan Penne Berlelehan 5 Jenis Keju
Kafe di Surabaya Ini Sediakan Penne Berlelehan 5 Jenis Keju
Kafe di Surabaya Ini Sediakan Penne Berlelehan 5 Jenis Keju
Kafe di Surabaya Ini Sediakan Penne Berlelehan 5 Jenis Keju
Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads