Jakarta - Ingin menikmati santap malam dengan suasana berbeda? Anda dapat mengunjungi Angkringan Joglo yang berada di kawasan Tangerang Selatan. Sego kucing dengan sambel teri yang gurih plus garang asem yang segar paling enak disantap bersama wedang uwuh yang hangat berempah.
Menyantap Garang Asem dan Wedang Uwuh yang Hangat Berempah
Rabu, 04 Feb 2015 17:39 WIB