Jakarta - Mastro yang berada di Wolter Monginsidi, Jakarta Selatan ini cocok disambangi para pencinta steak. Ada berbagai jenis daging sapi, sosis, daging asap, ikan, dan ayam yang bisa diolah menjadi berbagai hidangan lezat. Mampir yuk!
Mastro, Buat Si Penggila Steak!
Rabu, 01 Sep 2010 16:15 WIB