1. Champagne Pear
|
Foto: huffingtonpost.com
|
2. Seelbach
|
Foto: huffingtonpost.com
|
Cocktail ini terbuat dari bourbon, cointreau, angostura, peychaud, sampanye, dan es batu. Untuk membuatnya campurkan bahan-bahan kemudian aduk bersama es dan saring, tambahkan champange. Jadilah cocktail klasik dan pahit yang menyegarkan.
3. Spiced Pear Punch
|
Foto: huffingtonpost.com
|
Bahan-bahan yang gunakan adalah pir panggang, sari jahe, cognac, jus lemon segar, satu jenis buah kering dan es balok. Caranya, campurkan semua bahan ke dalam gelas atau wadah kecuali buah kering, kemudian dinginkan beberapa jam dalm lemari es. Setelah dingin siapkan es batu pada gelas kaca dan tuangkan campuran bahan yang telah didinginkan, taburi buah kering diatasnya dan sajikan.
4. Limoncello Sparkler
|
Foto: huffingtonpost.com
|
Minuman yang menyegarkan ini terbuat dari Limoncello (lemon Italia), cointreau, champagne atau sparkling wine dan es balok. Masukkan semua bahan kedalam shaker, kemudian kocok beberapa saat dan sajikan pada gelas bening.
5. Gin Punch
|
Foto: huffingtonpost.com
|
Sparkling Cocktail ini terbuat dari buah jeruk, jus lemon segar, jeruk nipis, raspberry, nanas, gin, sirup almond, champagne, air dan es batu. Campurkan semua buah dalam mangkuk besar, tambahkan gin, jus, sirup, dan air. Dinginkan minimal 4-5 jam. Sesaat sebelum disajikan tambahkan champagne dan es batu.
Halaman 2 dari 6

KIRIM RESEP
KIRIM PENGALAMAN